Long life learning

POTENSI DAN KECERDASAN PESERTA DIDIK
·         Selagi kecil Einstein tidak menyukai bahasa dan sejarah karenanya nilai kurang baik.
·         Gurunya menganggap Einstein tidak dapat berkembang
·         Einstein hanya belajar materi yang disukainya yaitu sains dan matematika
·         Sekarang kita tahu Einstein berhasil mewujudkan potensinya dalam bentuk prestasi yang luar biasa.
·         Saat itu gurunya tidak paham  tentang potensi Einstein.
·         Setiap peserta didik dianugerahi potensi (potential ability) atau kapasitas (capacity). 
·         Potensi: kemampuan peserta didik yang diwariskan
·         Kecakapan potensial: kecakapan yang diwariskan, masih tersembunyi, dan belum terwujudkan -> modal sekaligus batas-batas perkembangan kecakapan nyata atau hasil belajar
·         potensi tinggi + belajar atau pengaruh lingkungan ->  prestasi tinggi, tapi tidak mungkin prestasi melebihi potensi -> guru perlu identifikasi potensi peserta didik dan mengembangkannya -> mewujud dalam bentuk prestasi
  • Terdapat keragaman atau perbedaan potensi yang dimiliki peserta didik satu dengan lainnya, baik dalam jenis potensi yang dimiliki maupun dalam kualitas potensi.
  • Silakan Saudara pelajari klasifikasi potensi berikut ini.
Kecerdasan hubungan sosial (interpersonal intelligence) adalah kecakapan memahami dan merespon serta berinteraksi dengan orang lain secara efektif. Profesi yang memerlukan kecerdasan ini diantaranya guru, konselor, pekerja sosial, aktor, pimpinan masyarakat, politikus.
1.    Kecerdasan spasial–visual atau disebut juga visual-spatial intelligence adalah kecakapan untuk berpikir dalam ruang tiga dimensi. Contoh keahlian yang memerlukan kecerdasan ini diantaranya nakhoda, astronot, pelukis, arsitek.
potensi dan kecrdasan peserta didik
2   Kecerdasan bahasa atau disebut juga verbal-linguistic intelligence adalah kecakapan berpikir melalui kata-kata, menggunakan bahasa untuk menyatakan dan memaknai arti yang kompleks. Contoh keahlian yang memerlukan kecerdasan ini adalah penulis, ahli bahasa, sastrawan, jurnalis

Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Long life learning

Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive

Popular Posts